Manfaat Terong Belanda
VIPBANDARQ LOUNGE
Manfaat Terong Belanda – Terong belanda adalah buah dengan bentuk yang lonjong hampir menyerupai telur. Meski d inamakan terong belanda, buah dengan nama latin Solanum betaceum ini d itanam di benua Amerika, Australia, dan Asia.
Di Indonesia, buah ini di kenalkan dan di budidayakan oleh orang Belanda, sehingga di namakan terong belanda.
Meningkatkan daya tahan tubuh
Salah satu manfaat terong belanda yang cukup populer adalah meningkatkan daya tahan tubuh. Hal ini di karenakan vitamin B kompleks di dalam tamarillo berperan dalam mengatur metabolisme tubuh.
Dengan begitu, makanan yang sudah masuk ke dalam tubuh akan diubah menjadi nutrisi yang penting bagi organ dan sel jaringan. Artinya, vitamin B dalam terong belanda membantu mengolah kalori menjadi energi melalui karbohidrat dan protein.
Membantu mencegah obesitas
Selain daya tahan tubuh, khasiat terong belanda lainnya yaitu membantu mengatasi obesitas. Pernyataan ini ternyata dibuktikan penelitian yang dimuat dalam Journal of Obesity.
Para ahli dalam studi tersebut meneliti efek ekstrak tamarillo pada tikus gemuk yang diberi makanan tinggi lemak. Hasilnya, pengobatan tikus obesitas dengan ekstrak tamarillo menunjukkan potensinya dalam menjaga berat badan.
Mengurangi risiko penyakit jantung
Tahukah Anda bahwa terong belanda mengandung komposisi yang baik dari serat yang larut, antosianin, hingga karotenoid? Antosianin dan karotenoid adalah senyawa yang ternyata sangat bermanfaat bagi kesehatan jantung.
Menjaga tekanan darah
Berkat kandungan karotenoid pada tamarillo, Anda bisa menjaga tekanan darah dengan baik. Namun, manfaat dari terong belanda ini tidak hanya berasal dari karotenoid.
Membantu membuat hidup lebih lama
VIP BANDARQ
Terong belanda termasuk buah yang kaya akan vitamin C. Tidak heran bila buah berwarna jingga atau keunguan ini menawarkan segudang manfaat bagi tubuh.