BERITA UNIK TIPS & TRICK

Trik yang Benar Mengajarkan Anak Cara Menghadapi Rasa Cemburu

Trik yang Benar Mengajarkan Anak Cara Menghadapi Rasa Cemburu

Tips Atasi Masalah Kecemburuan pada Anak, Orang Tua Wajib Tahu!

VIPBANDARQLOUNGE Cemburu merupakan salah satu perasaan natural yang sering di rasakan oleh banyak orang. Perasaan ini bukan hanya di alami oleh orang dewasa saja, melainkan anak-anak dapat mengalami hal serupa.

Jika mungkin kecemburuan pada orang dewasa biasanya mengenai percintaan atau materi, maka anak-anak tentu tidak demikian. Biasanya, anak-anak bisa merasa cemburu apabila melihat orang-orang yang di sayanginya dekat orang lain. Orangtua dapat secara cermat mengajarkan anak cara menghadapi rasa cemburu dengan beberapa tips berikut ini.

1. Menjelaskan bahwa cemburu adalah perasaan yang natural

Jarang Disadari, Perbedaan Bonding Ayah dengan Anak Laki-laki & Perempuan

Satu hal yang harus orangtua lakukan adalah dengan memberikan validasi terhadap perasaan anak. Meski mungkin orangtua merasa tak yakin dengan apa yang anak rasakan, namun validasikan perasaan mereka. 

Orangtua harus cermat memberi penjelasan pada anak bahwa rasa cemburu adalah sesuatu hal normal. Memberi validasi perasaan anak akan membantumu untuk semakin mengenali dirinya sendiri, sehingga tidak bingung dalam bersikap.

2. Berikan kekuatan dan dorongan positif untuk anak

Keseimbangan Peran Ayah | Greatmind

Mengalami rasa cemburu tentunya membuat kondisi mood anak jadi cenderung berubah. Bisa saja anak jadi mudah murung dan sedih karena perasaan cemburu yang dimiliki. Orangtua memiliki peran penting untuk membantu anak melewati masa tersebut.

Salah satu caranya dapat dilakukan dengan memberi kekuatan atau dorongan positif pada anak. Dengan kekuatan yang diterimanya, maka anak dapat mengontrol perasaan cemburunya secara lebih baik.

3. Alihkan rasa cemburu pada hal produktif dan menyenangkan

4 Cara Dampingi Anak agar Tetap Semangat Belajar di Rumah

Orangtua memang gak dapat mengontrol kapan perasaan cemburu pada anak dapat terjadi. Namun, orangtua dapat membantu anak ketika mengalami hal yang seperti itu. Salah satunya dengan merekomendasikan aktivitas yang menarik. Trik yang Benar Mengajarkan Anak Cara Menghadapi Rasa Cemburu

Orangtua dapat membantu anak untuk mengalihkan rasa cemburunya pada hal-hal lain seperti belajar, bermain, dan sebagainya. Yang terpenting rasa cemburu pada anak dapat dialihkan pada aktivitas yang produktif dan menyenangkan.

4. Tak ragu bercerita dan jujur tentang perasaan anak

Ajak Baca Buku, Investasi Murah demi Masa Depan Anak

Orangtua adalah sosok terdekat untuk anak, sehingga anak sangat membutuhkan peran orangtua dalam beragam hal. Salah satunya sebagai tempat bagi anak untuk bercerita dan jujur dengan perasaan yang di milikinya.

Anak-anak yang tak ragu untuk jujur dan terbuka tentu akan membantu orangtua untuk mengenali perasaan mereka. Termasuk apabila anak sedang cemburu, sehingga orangtua dapat segera memberikan solusi yang terbaik.

5. Belajar mengelola emosi

Jangan Lakukan 4 Kesalahan Ini Saat Menghadapi Anak Marah | Orami

Anak-anak juga bisa berada dalam situasi sulit yang di penuhi dengan emosi. Hal ini semakin sulit apabila anak memang memiliki karakter temperamen, sehingga membuat emosinya mudah meledak-ledak.

Anak-anak yang temperamen biasanya gak akan mampu mengontrol emosinya, apalagi jika mengalami perasaan yang buruk seperti cemburu. Orangtua tentu harus mengajak anak untuk mengontrol emosinya sebaik mungkin, sehingga gak sampai kelewat batas.

Rasa cemburu yang di miliki anak sangat mungkin menjadi masalah bila tidak di atasi. Oleh sebab itu, orangtua memiliki peran penting untuk membantu anak dalam menghadapi hal tersebut. Alihkan fokusnya pada hal positif, ya!

cs

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *