5 Jenis Nasi Goreng Paling Populer di Indonesia
BERITA UNIK

5 Jenis Nasi Goreng Paling Populer di Indonesia

Inilah 5 Jenis Nasi Goreng Paling Populer di Indonesia,yuk simak ulasan di bawah ini!

VipBandarQLounge-Nasi goreng merupakan salah satu kuliner nasional Indonesia yang memiliki rasa yang lezat dan cenderung dijual dengan harga yang murah. Kuliner ini dibuat menggunakan nasi yang digoreng serta diberikan beberapa rempah dan bumbu khas Indonesia.

1. Nasi goreng kambing 

5 Jenis Nasi Goreng Paling Populer di Indonesia

Nasi goreng kambing terbuat dari daging kambing yang di campur dengan berbagai macam rempah sehingga kuliner ini mampu menampilkan rasa yang lezat dan cocok untuk di nikmati pada saat malam hari. Bagi kamu yang bukan pencinta makanan asin, maka kuliner ini menjadi salah satu pilihan yang tepat bagi kamu. 

2. Nasi goreng seafood 

5 Jenis Nasi Goreng Paling Populer di Indonesia

Nah, kamu bisa menemukan nasi goreng seafood ini pada sebagian besar restoran Tiongkok yang tersebar di berbagai wilayah Indonesia di mana biasanya mereka akan menambahkan beberapa bumbu dan rempah untuk menambah kelezatan dari kuliner populer ini.PokerOnline

3. Nasi goreng jawa 

5 Jenis Nasi Goreng Paling Populer di Indonesia,Nasi goreng Jawa menjadi salah satu nasi goreng yang wajib kamu coba di mana kamu akan menemukan kuliner ini di restoran Jawa yang sebagian besar terdapat di wilayah Indonesia. Bahkan, jenis nasi goreng ini menjadi kuliner terfavorit di Yogyakarta. Hal ini di karenakan jenis nasi goreng ini memiliki rasa manis yang di dapatkan melalui campuran berbagai rempah Indonesia.

4. Nasi goreng babat 

Nasi goreng yang berawal dari kota Semarang ini mengandung daging babat yang merupakan jeroan sapi. Babat memiliki tekstur yang halus sehingga mampu menjadi bahan yang tepat ketika di masak bersama nasi goreng.

Nah, nasi goreng babat akan memiliki tampilan lebih gelap dan mengkilap di bandingkan nasi goreng lainnya, hal ini di karenakan nasi goreng ini menggunakan lebih banyak minyak dan kecap manis pada pembuatannya.

Kuliner ini mampu menjadi salah satu kuliner ikonik dan wajib kamu coba ketika kamu berkunjung ke kota Semarang.

5. Nasi goreng tek-tek 

Nasi goreng tek-tek merupakan kuliner yang populer di Yogyakarta, di mana kuliner ini mampu menampilkan rasa yang lezat walau hanya menggunakan bahan yang sederhana. Kamu hanya perlu menambahkan scrambled egg, potongan daging ayam, bawang, cabai, garam, dan gula, lho.

Baca Juga : 5 Oleh-oleh Khas Danau Toba Ini Wajib Dibeli

cs

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *